SuaraSumbar.id - Akibat curah hujan yang tinggi sejak Jumat (8/1/2021) sore, rumah warga di Jondul Rawang Kota Padang Provinsi Sumatera Barat terendam banjir.
"Hujan sudah mengguyur sejak Jumat sore dan menggenangi rumah kontrakan saya dengan ketinggian sekitar satu meter," kata salah seorang warga Syafrullah di Padang, Jumat malam.
Ia menceritakan pada pukul 19.00 WIB air mulai menggenangi jalan di kawasan setempat.
Hingga pukul 21.00 WIB hujan tak kunjung berhenti, akibatnya air mulai merangsek masuk ke dalam rumah.
Baca Juga: 3.402 Rumah Warga Lamongan Terendam Luapan Banjir Bengawan Jero
"Melihat kondisi itu saya langsung memindahkan semua barang dan peralatan ke atas meja kompor agar tidak terkena air," katanya.
Hal yang sama juga dikatakan warga lainnya yaitu Doni (40) dimana kediamannya juga digenangi air mencapai satu meter.
"Terpaksa harus memindah-mindahkan barang ke tempat yang lebih tinggi agar tidak terkena air," katanya.
Hingga pukul 00.00 WIB genangan air masih terjadi baik di kediaman Doni atau Syafrullah.
"Belum bisa diapa-apakan (rumah) karena air masih menggenang. Setelah surut nanti baru mulai dibersihkan," ujarnya.
Baca Juga: Banjir Pujian! Viral Kisah Dokter Hewan Rela Dibayar dengan Nasi Padang
Warga berharap agar pemerintah menjadikan banjir di Jondul Rawang sebagai perhatian karena merupakan kawasan langganan banjir.
Berita Terkait
-
Tersisa 5 Pekan, Berikut Daftar Tim BRI Liga 1 2024/2025 yang Terancam Degradasi
-
Eks Manchester United Sentil Mertua Arhan: Bicara Mafia Tapi Gaji Saya Belum Dibayar!
-
Hasil BRI Liga 1: Momen Pulang ke Rumah, PSS Sleman Malah Dihajar Dewa United
-
7 Makanan Khas Indonesia di Peringkat 50 Street Food Terbaik Dunia Versi TasteAtlas, Ingin Mencoba?
-
Eduardo Almeida Dukung Peningkatan Kualitas Sepak Bola Indonesia, Mengapa?
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
PSU Pilkada Pasaman 2024 Diklaim Lancar, Rekapitulasi Digelar Minggu 20 April 2025!
-
Misteri Mayat di Bukittinggi Terungkap! CCTV Ungkap Detik-Detik Terakhir Korban Asal Lubuk Linggau
-
Link Resmi Saldo Gratis DANA Kaget, Masih Aktif hingga Siang ini, Buruan Klaim!
-
Kejutan Saldo Gratis DANA Kaget, Sabtu 19 April 2025: Siapa Cepat Dapat Cuan!
-
Banun Kinantan, Nama Bayi Harimau Sumatera yang Lahir di TMSBK Bukittinggi!